Penggunaan Material Piezoceramics (PZT) untuk Pemantauan Integritas Struktur
Main Article Content
Abstract
Makalah ini menunjukkan potensi penggunaan material Piezoceramics (PZT) untuk mendeteksi secara dini adanya keretakan dari suatu komponen struktur. Material PZT ini merupakan material cerdas yang akan menghasilkan beda potensial (volt) jika diberi gaya mekanik dan sebaliknya jika
diberi beda potensial akan menghasilkan gaya mekanik berupa regangan (strain). Penggunaan pasangan sensor – aktuator PZT untuk melakukan pendeteksian dini dilakukan dengan mengamati perubahan fungsi alih (transfer function) sinyal getaran dari pasangan sensor – aktuator PZT tersebut. Serangkaian hasil numerik dan eksperimen akan diperlihatkan pada makalah ini. Aplikasi dari teknik ini sangat potensial di masa depan karena struktur menjadi aktif untuk mendiagnosa sendiri kerusakan dan memprediksi sisa umur pakainya.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Darryll J Pinesy and Philip A Lovellz “Conceptual framework of a remote wireless health monitoring system forlarge civil structures” Smart Mater. Struct. 7 (1998) 627–636.
Lichtenwalner P.F., Dunne J.P., Becker R.S., and Baumann E.W.,”Active Damage Interrogation System for Structural Health Monitoring”, SPIE Vol.3044 (1997), pp 186-194.
Spillman Jr, W.B., Sirkis, J.S., and Gardiners, P.T.,”Smart materials and structures: what are they?” Smart Material , Structure (vol 5, 1996), pp 247-254.
Wibowo, H.N., “On the Use of Transfer Function Method to Detect the Development Cracks in a Metallic Structure (an Experimental Study)”,Conference of Marine Technology 2001,on 30-31 October 2001 at Johor, Malaysia.
Wibowo. N, WK. Chiu,” Crack Monitoring of a Structural Component “published at Applied Mechanics: Progress and Applications Proceedings of the Third Australasian Congress on Applied Mechanics, Sydney, Australia, 20-22, February 2002, pp 439-445.
Wibowo, H.N., “Penggunaan array aktuator-sensor Piezoceramics (PZT) untuk memonitor keretakan pada sebuah komponen struktur”, Journal Pengkajian Industri - Material edisi 16/April/2002.
Wibowo H.N, Sahlan RB,” Active Damage Detection of an Offshore Structural Component Using Pairs of PZT sensor - actuator ”, Published and Presented for 5th Regional Conference of Marine Technology 2006,on 4 & 6 September 2006 at Makassar, Malaysia.
Wibowo, H.N., and Samudro,” Potential use of pairs of sensor - actuator to extend the life of tanker hull structures (in Indonesian Language)”, Published and presented for Seminar nasional Teori dan Aplikasi Teknologi Kelautan, ITSSurabaya/24November 2005.
W K Chiu, S C Galea, L L Koss and N Rajic.”Damage detection in bonded repairs using piezoceramics,” Smart Mater. Struct. 9 (2000) 466–475.