MAKNA GENTA TEMBAGA LEKUK LIMA PADA MUSTAKA MASJID TEMBELANG: KAJIAN TEKNOLOGIS DAN ETNOHISTORIS

Main Article Content

Abdul Choliq Nawawi

Abstract


Genta tembaga lekuk lima sebagai mustaka masjid di Desa Tembelang (Foto. 1), Kecamatan Candimulyo, Kabupaten Magelang ini dijumpai oleh tim peneliti dari Balai Arkeologi Yogyakarta yang melakukan studi tentang benda tinggalan sosial budaya Islam di daerah Kedu bagian utara, di Kabupaten Wonosobo, Temanggung, dan Magelang pada tanggal 13 sampai dengan 23 Oktober 1992.


Article Details

How to Cite
Nawawi, A. C. (2024). MAKNA GENTA TEMBAGA LEKUK LIMA PADA MUSTAKA MASJID TEMBELANG: KAJIAN TEKNOLOGIS DAN ETNOHISTORIS. Berkala Arkeologi , 13(1), 52–65. https://doi.org/10.30883/jba.v13i1.565
Section
Articles

References

Anonim. 1992/1993. Laporan Hasil Penelitian Arkeologi, Survei Daerah Kedu Bagian Utara. Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan, Pusat Penelitian Arkeologi Nasional, Balai Arkeologi Yogyakarta.

Bigelow, Arthur L. 1978. “Origin and Developmentâ€. The Encyclopedia Americana, International Edition, First Published in 1829, by Grolier Limitted, Canada.

Hartoyo, Timbul. 1991 “Aspek-Aspek Simbolik Pada Teknik Arkeometalurgiâ€, Analis hasil Penelitian Arkeologi, Kuningan, 10-16 September 1991.

Lasiyo, et.al .1985. Pancasila (Pendekatan Secara Kefilsafatan), Lberty, Yogyakarta.

Nawai, Abdul Choliq .1990.â€Kesinambungan Sosial Budaya Hindu-Islam di Wilayah Penggingâ€. Skripsi, Fakultas Sastra Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Nawai, Abdul Choliq .1992. “Kesinambungan Secara Fisik Sosial Budaya Hindu-Islam di Daerah Kedu Bagian Utaraâ€(Kabupaten : Wonosobo, Temangung dan Magelang), Laporan Penelitian Arkeologi : Bidang Islam, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Pusat Penelitian Arkeologi Nasioanl, Balai Arkeologi Yogyakarta, 1992 / 1993.

Pigeaud, Th.G.Th. 1960. Java In The Fourteenth Century, Vol. I, The Hague – Martinus Nijhoff.

Prijono, Sudarti. 1991. “Korsi Artefak Logam Karena Lingkungan Udaraâ€. Analisis Hasil Penelitian Arkeologi, Kuningan 10-16 September 1991.

Sastronaryatmo, Moeljono. 1981. Babad Jaka Tingkir ( Babad Pajang), Proyek Penerbitan Buku Sastra Indonesia dan Daerah, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan., Jakarta.

Shadily, Hasan .1983. Ensiklopedi Indonesia, Jilid IV, Buku Ichtiar Baru – van Hoeve, Jakarta.

Slametmuljono. 1979. Nagarakartagama Dan Tafsir Sejarahnya, Bhratara Karya Aksara, Jakarta.

Soebardi. 1965. “Calendrical Traditions in Indonesiaâ€. Majalah Ilmu-Ilmu Sastra Indonesia, Jilid III, Nomor 1, Jajasan Penerbitan Karya Sastra, Ikatan Sardjana Sastra Indonesia, dengan Bantuan Departemen Urusan Research Nasional, Djakarta.

Wirjosuparto, Sutjipto. 1957. Sejarah Kebudajaan India, India, Jakarta.